Sekolah Pascasarjana Pembangunan Berkelanjutan - Universitas Indonesia
December 29, 2025

Day

Jakarta, 30 Desember 2025 — Penguatan praktik keterbukaan dalam pendidikan tinggi dan riset menjadi fokus utama GO-GN Asia Pacific Workshop bertajuk “Open Movement in Indonesia: Research and Practice Update” yang diselenggarakan oleh Sekolah Pascasarjana Pembangunan Berkelanjutan, Universitas Indonesia, Selasa (30/12/2025). Kegiatan ini berlangsung di Ruang 104–106, Lantai 1, Gedung Sekolah Ilmu Lingkungan, Kampus UI Salemba,...
Read More
Jakarta, 30 Desember 2025 — Di tengah konflik Papua yang tak kunjung reda dan bahkan kian kompleks, sebuah tawaran pemikiran segar lahir dari ruang akademik. Jonathan Binsar Parluhutan Sianipar memaparkan disertasi berjudul “Resolusi Konflik di Papua: Reorientasi Pendekatan Melalui Penyelesaian Akar Masalah”—sebuah kritik tajam terhadap dominasi pendekatan keamanan dan seruan kuat untuk perubahan arah kebijakan...
Read More